rajapress
CekAja.com Portal Layanan Berbagai Informasi Seputar Asuransi Kehamilan dan Melahirkan

CekAja.com Portal Layanan Berbagai Informasi Seputar Asuransi Kehamilan dan Melahirkan

admin
2 Maret 2020
Dibaca : 2241x

CekAja.com Portal Layanan Berbagai Informasi Seputar Asuransi Kehamilan dan Melahirkan - Bagi Anda pasangan muda yang baru menikah, ada baiknya untuk mempersiapkan dana untuk melahirkan. selain Anda menabung, salah satu caranya adalah dengan ikut Asuransi Kehamilan dan Melahirkan. ini berguna untuk berjaga-jaga terjadi kehamilan yang diluar normal yang akan membutuhkan biaya perawatan yang cukup besar. setidaknya jika sudah mempersiapkan sejak awal, Anda dan pasangan bisa menghadapi proses melahirkan dengan tenang, sejak awal kehamilan hingga sehabis melahirkan.

Memilih produk asuransi kesehatan untuk keluarga sebaiknya asuransi yang dapat menjamin secara keseluruhan kesehatan keluarga. Maksudnya produk asuransi yang memiliki banyak manfaat seperti, rawat inap, rawat jalan, perawatan gigi dan persalinan.

Asuransi yang bisa mengcover biaya persalinan atau melahirkan adalah Anda bisa memanfaatkannya ketika istri melahirkan anak kelak. terlebih jika Anda adalah pasangan muda yang baru menikah, tentu ini adalah perencanaan finansial yang sangat baik. Anda tidak perlu mengeluarkan biaya. karena pihak asauransi akan menanggung semua biaya persalinan di rumah sakit atau biaya lain yang berhubungan dengan kesehatan ibu dan anak. 

Saat hamil hingga melahirkan, tentunya Anda dan pasangan akan berupaya untuk memberikan yang terbaik untuk kebutuhan segala hal mengenai kehamilan. hal ini akan menyangkut keselamatan ibu dan bayinya, sehingga sangat wajar jika semua pasangan selalu menginginkan sebuah tindakan dan pelayanan yang terbaik disaat melahirkan. salah satu tindakan yang bijak adalah membeli asuransi kesehatan yang mengcover biaya melahirkan. 

Sekarang ini di Indonesia ada beberapa pilihan produk asuransi kehamilan dan melahirkan baik perorangan atau keluarga. Asuransi-asuransi tersebut yaitu :

SmartHealth Maxi Violet

Smarthealth maxi violet bisa digunakan untuk kelompok ataupun perorangan, asuransi kesehatan dari Alianz ini memberikan penggantian biaya perawatan apabila Anda atau keluarga menderita suatu penyakit atau mengalami kecelakaan disertai variasi perencanaan yang terjangkau. Dan persalinan masuk dalam manfaat tambahan dari asuransi ini. Dengan fasilitas medis dan kemudahan pembayaran non tunai di rumah sakit jaringan Allianz-Admedika di indonesia.

BNI Life Optima Cash Plan

Asuransi BNI Life Optima Cash Plan merupakan program asuransi kesehatan yang memberikan santunan bagi tertanggung yang menjalani Rawat inap, Rawat jalan, Pembedahan dan manfaat Melahirkan di rumah sakit yang diakibatkan oleh penyakit maupun kecelakaan. Optima Cash Plan membantu perencanaan dan pengelolaan risiko kesehatan untuk menciptakan rasa aman.  

Prudential dengan Produk PRUmychild nya

PRUmychild merupakan produk prudential terbaik untuk melahirkan. Asuransi ini memberikan perlindungan yang mengkombinasikan asuransi jiwa dan investasi bagi anak, sejak dalam kandungan hingga dengan usia 99 tahun. Artinya PRU Mychild memberikan dukungan finansial pada komplikasi di masa kehamilan atau persalinan atau dalam hal terjadinya kematian. banyak manfaat pertanggungan yang diberikan PRUmychild selama masa kehamilan atau sesudah melahirkan, perawatan di inkubator/ICU/ HDU untuk bayi, pertanggungan jiwa atas anak jika meninggal dunia atau menderita cacat total dan tetap.

BPJS Kesehatan Indonesia

BPJS kesehatan Indonesia adalah produk asuransi milik BUMN yang mengurusi jasa asuransi dan perlindungan kesehatan. Anda bisa memanfaatkan BPJS untuk proses persalinan atau melahirkan. karena saat ini BPJS sudah menanggung biaya kesehatan persalinan saat ini. Dan proses pengajuan dalam pemilihan lokasi dan dokter harus sesuai aturan dari BPJS.

Itulah beberapa Asuransi Kehamilan dan Melahirkan yang bisa Anda gunakan untuk Anda atau istri Anda agar bisa melahirkan dengan nyaman, tanpa harus bingung mengeluarkan biaya secara mendadak dalam jumlah cukup banyak. Untuk mendapatkan informasi atau membeli asuransi yang mencover segala keperluan melahirkan dan kesehatan Anda atau tentang berbagai informasi asuransi, Anda dapat menghubungi CekAja.com, Anda tidak perlu lagi repot harus keluar rumah atau kantor. Karena kurir CekAja.com akan datang ke tempat Anda dan membantu mengurus semua dokumen yang dibutuhkan. Ikuti informasi terbaru dari CekAja.com.

https://www.cekaja.com/produk-asuransi/news/165193-pahami-cara-kerja-asuransi-jiwa-unit-link-sebelum-membeli.html

Berita Terkait
Baca Juga:
Berapa Sih Gaji Youtuber 1000 Subscriber?

Kisah Hidupku 14 Mei 2024

Berapa Sih Gaji Youtuber 1000 Subscriber?

Gaji youtuber telah menjadi topik yang sangat menarik dalam beberapa tahun terakhir. Seiring dengan popularitas platform seperti YouTube yang terus meningkat,

Keunggulan Cat Tembok Asian Paints Untuk Rumah Dan Bangunan

Ngobrolin Produk 2 Mei 2019

Keunggulan Cat Tembok Asian Paints Untuk Rumah Dan Bangunan

Memiliki rumah yang cantik dan menarik tentunya idaman bagi setiap orang. Ada banyak cara untuk mewujudkan memiliki rumah yang cantik.Tingginya harga lahan

Pesantren Al Masoem

Ngobrolin Pendidikan 15 Mei 2024

Memilih Pondok Pesantren Putri Ideal untuk Putri Anda

Pondok pesantren telah lama menjadi salah satu lembaga pendidikan yang digandrungi di Indonesia. Dengan pendekatan agama Islam yang kuat, pondok pesantren

Cara Memilih Jenis Tas Wanita Sesuai dengan Kebutuhan

Ngobrolin Fashion 12 Jun 2022

Cara Memilih Jenis Tas Wanita Sesuai dengan Kebutuhan

Tаѕ аdаlаh ѕаlаh ѕаtu outfit уаng tіdаk bоlеh ketinggalan, tеrutаmа bаgі wаnіtа.

Inilah 10 Penyebab Kenapa Bisnis Online Anda Bisa Gagal

Tips Promosi Online 18 Jul 2024

Inilah 10 Penyebab Kenapa Bisnis Online Anda Bisa Gagal

Bisnis online saat ini semakin menjamur dengan pesat di tengah perkembangan teknologi dan tren belanja di dunia digital. Namun, tak sedikit juga yang mengalami

Qwords Layanan Hosting Murah Dan Berkualitas

Ngobrolin Teknologi 26 Feb 2021

Qwords Layanan Hosting Murah Dan Berkualitas

Sekarang ini kemajuan teknologi diiringi dengan perkembangan internet yang membawa banyak perubahan dalam berbagai bidang. Kepopuleran internet membuat banyak

RajaKomen
Copyright © FormationDS.com 2025 - All rights reserved
Copyright © FormationDS.com 2025
All rights reserved