RajaKomen
Tips Perawatan Pasca Keguguran Atau Kuret Agar Cepat Pulih

Tips Perawatan Pasca Keguguran Atau Kuret Agar Cepat Pulih

admin
1 Jun 2020
Dibaca : 1395x

Berbicara tentang permasalahan tindakan medis memang tidak terlepas dari yang namanya efek samping. Dan hampir semua tindakan medis mempunyai efek samping berbagai macam. Kondisi kesehatan atau kekebalan tubuh seseorang berbeda-beda, inilah yang menyebabkan bahwa setiap efek samping yang dialami setelah melakukan pengguguran kandungan. Klinik Raden Saleh adalah klinik yang menyediakan layanan kuretase yang memiliki izin bersertifikat resmi, dimana setiap pasien yang datang wajib untuk mengikuti proses dam prosedur yang sudah ditentukan oleh pihak tim medis untuk memudahkan pelaksanaan agar berjalan dengan aman dan lancar.

Efek samping yang terjadi setelah menggugurkan kandungan yang perlu diketahui oleh setiap pasien. Mereka perlu untuk mendapatkan penjelasan mengenai efek samping yang terjadi sebelum dokter melakukan tindakan aborsi. Dan biasanya untuk meminimalisir segala efek samping setelah aborsi, dokter akan memberikan obat penghilang rasa sakit dan antibiotik yang harus diminum selama satu minggu setelah aborsi.

Seseorang yang mengalami keguguran kandungan ataupun kuretase tubuh memerlukan sekitar 6 minggu untuk dapat kembali normal sebelum menuju ke kehamilan berikutnya. Tetapi periode istirahat yang dianjurkan tergantung pada komplikasi yang ditimbulkan oleh proses kuretase. Komplikasi kuret seperti pendarhan berlebihan dan lain sebagainya. Apabila tidak terjadi komplikasi serius pasca kuret, pasien cukup istirahan 1 minggu.

Untuk makanan, pasca keguguran dan kuret pasien dapat mengonsumsi semua makanan. Tetapi usahakan menghindari bahan makanan pedas dan berminyak, karena makanan jenis ini dapat menyebabkan gangguan pencernaan, dan dapat mengganggu masa pemulihan.

Berikut ini beberapa tips yang dapat dilakukan sebagai perawatan pasca kuret agar segera pulih yaitu :

  • Apabila dilakukan anestesi umum, pasien kemungkinan akan mengalami mual. Muntah, dan mengantuk selama beberapa jam setelah prosedur.
  • Setelah kuret dilakukan, pasien pada umumnya ditempatkan di ruang pemulihan selama beberapa jam. Dan dokter akan mengawasi apakah terjadi pendarahan berat atau komplikasi lain.
  • Umumnya pasca kuret akan timbul rasa lelah, kram ringan di sekitar perut atau pendarahan ringan selama beberapa hari. Pasien dapat mengonsumsi obat penghilang nyeri sebagai bagian perawatan pasca kuret seseuai anjuran dokter.
  • Beberapa saat setelah prosedur kuret, pasien perlu mencoba untuk berdiri dan berjalan secara perlahan. Ini penting dilakukan untuk mencegah terjadinya penggumpalan darah disekitar kaki dan membuat otot kaki tetap kuat.
  • Gunakan pembalut biasa apabila terjadi pendarahan pasca kuret. Hindari menggunakan tampon untuk mencegah infeksi.
  • Hindari membilas organ intim wanita dengan sabun pembersih. Selain itu kemungkinan dokter akan melarang pasien segera mandi pasca kuret selama beberapa waktu.
  • Tunda hubungan intim pasca kuret sekurang-kurangnya tiga hari atau sesuai dengan saran dokter.
  • Jadwal haid kemungkinan akan berubah pasca kuret. Ada kemungkinan juga lebih awal ataupun lebih terlambat dibanding biasanya.
  • Segera kembali ke klinik untuk berkonsultasi ke dokter dan melakukan pengecekan sesuai jadwal yang ditentukan. Dan dokter akan menentukan apakah perlu dilakukan perawatan lebih lanjut atau tidak.

Adapun beberapa makanan yang baik dalam menunjang proses pemulihan pasca keguguran dan kuret, seperti :

1. Makanan Kaya Akan Kalsium seperti : bayam, sawi hijau, lobak, brokoli. Makanan laut seperti ikan sarden, salmon, dan tongkol. Kacang-kacangan dan biji-bijian, seperti kacang tanah, kedelai, almond, biji wijen dan lain sebagainya.

2. Makanan Kaya Akan Zat Besi, seperti : sayuran berdaun gelap atau hijau, kunimg telur, kacang-kacangan.

3. Makanan Kaya Akan Magnesium, seperti: Pisang, Alpukat, Biji gandum utuh, brokoli, sawi, susu dan produk olahan sesu.

4. Makanan Kaya Akan Protein, seperti Telur, susu, daging unggas, yogurt, ikan basah, seafood basah dan lain-lain.

Tindakan kuretase dengan menggunakan teknologi modern cenderung lebih aman. Oleh karena itu jika ingin mendapatkan penanganan yang lebih aman, disarankan untuk mencari klinik aborsi yang legal, profesional dan aman, jangan sekali-sekali mencari klinik layanan aborsi yang tidak resmi dan tidak ditangani tenaga medis yang profesional dan berpengalaman. Karena kualitas dan pengalaman dokter yang profesional juga sangat penting dalam menentukan kesehatan dan keamanan sang pasien. Semoga bermanfaat

Berita Terkait
Baca Juga:
Inilah 4 Cara Mengatasi Demam Karena Diare

Ngobrolin Kesehatan 19 Agu 2022

Inilah 4 Cara Mengatasi Demam Karena Diare

Pаdа bеbеrара kasus dіаrе, gеjаlа уаng dіаlаmі ѕеlаіn ѕеmbеlіt

Keunggulan Adidas Dibandingkan Produk Lainnya

Ngobrolin Produk 18 Mei 2020

Keunggulan Adidas Dibandingkan Produk Lainnya

Adidas adalah brand besar asal Eropa yang memang sudah terkenal di seluruh dunia. Semua produk keluaran Adidas mampu bersaing di pasaran. Untuk mengetahui

10 Peluang Bisnis Mendapatkan Uang Dari Internet Tanpa Modal

Kisah Hidupku 14 Mei 2024

10 Peluang Bisnis Mendapatkan Uang Dari Internet Tanpa Modal

Dewasa ini, internet telah menjadi salah satu media yang paling berpotensi untuk mencari uang dengan modal yang minim bahkan tanpa modal sekalipun. Berbagai

Cara Isolasi Mandiri di Rumah, Tubuh Cepat Pulih dan Keluarga Tetap Aman

Ngobrolin Kesehatan 24 Feb 2022

Cara Isolasi Mandiri di Rumah, Tubuh Cepat Pulih dan Keluarga Tetap Aman

Baru-baru ini, kasus penyebaran varian baru dari virus Corona, yaitu Omicron sedang tinggi di beberapa negara. Tetapi, anda tak usah cemas sebab langkah yang

Yamaha Tricity 155, Skutik Unik Beroda 3, Harga 60 Jutaan

Ngobrolin Teknologi 9 Mei 2022

Yamaha Tricity 155, Skutik Unik Beroda 3, Harga 60 Jutaan

Kiprah Yamaha di dalam dunia otomotif terlihat semakin hari kian berkembang saja. Bahkan, produsen motor asal Jepang inipun giat melakukan berbagai inovasi

7 Destinasi Wisata Untuk Liburan Akhir Tahun dan Tahun Baru

Tempat Wisata 17 Mei 2022

7 Destinasi Wisata Untuk Liburan Akhir Tahun dan Tahun Baru

Saat ini kita sudah akan berada di pertengahan tahun 2022. Pastinya banyak diantara Anda yang sudah mulai merencanakan untuk Liburan Akhir Tahun sekaligus

rajabacklink
Copyright © FormationDS.com 2024 - All rights reserved
Copyright © FormationDS.com 2024
All rights reserved